Siapa yang tidak kenal dengan Denny Caknan? Hampir semua orang seantero Musantara mengenal melalui aksi panggungnya membawakan lagu-lagu pop dangdut Jawa. Suara khas dari penyanyi yang memopulerkan tembang Kartanyono Medot Janji itu mampu menghipnotis warga Jember untuk bergoyang bersama mengikuti irama lagunya di Dira Kencong.
Pemerintah terus mengejar cakupan vaksinasi Covid-19. Bahkan di tingkat kabupaten, pelaksanaan vaksinasi itu tak hanya menggunakan fasilitas kesehatan, kantor pemerintahan, dan lembaga pendidikan saja, tapi juga lokasi wisata.