Kekacauan akses keluar usai konser akbar grup band Dewa 19 di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara, Sabtu (4/2) lalu, patut dijadikan pelajaran bagi seluruh promotor yang hendak mengadakan perhelatan besar
Andre Taulany, penyanyi dan komedian papan atas, memberi kejutan sebagai bintang tamu dalam pergelaran konser Dewa 19 di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara, Sabtu (4/2).
Penampilan kompak eks vokalis grup band legendaris Dewa 19 Ari Lasso dan Once Mekel gemparkan Jakarta International Stadium (JIS) pada konser “Pesta Rakyat 30 Tahun Berkarya Dewa 19”.